Note

Anak Usaha Arkora Hydro (ARKO) Dirikan Perusahaan Baru

· Views 18
Anak Usaha Arkora Hydro (ARKO) Dirikan Perusahaan Baru
Anak Usaha Arkora Hydro (ARKO) Dirikan Perusahaan Baru (Foto MNC Media)

IDXChannel - PT Arkora Hydro Tbk (ARKO) melalui dua anak usahanya mendirikan perusahaan baru. Perusahaan anyar tersebut menjadi cucu perseroan 

Adalah PT Arkora Pembangkit Hijau (APH) dan PT Arjuna Hidro (AH) yang membentuk perusahaan baru bernama PT Arkora Energi Mandiri (AEM). 

Baca Juga:
Anak Usaha Arkora Hydro (ARKO) Dirikan Perusahaan Baru Arko Hydro (ARKO) Beri Pinjaman Rp75 Miliar ke Anak Usaha untuk Proyek EBT PLN

Pendirian PT AEM, diakui Corporate Secretary ARKO, Prisca Lumban Tobing, telah dicatatkan dalam akta pendirian Nomor 23 tanggal 13 Februari 2024 dan telah mendapatkan pengesahan sebagai badan hukum oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia melalui Surat Keputusan No. AHU-0012060.AH.01.01.TAHUN 2024.

"Susunan pemegang saham PT AEM, yakni APH memiliki sebanyak 2.499 saham senilai Rp2,49 miliar atau 99,96 persen. Sedangkan AH menggenggam satu saham senilai Rp1 juta atau 0,04 persen," terang Prisca dalam Keterbukaan Informasi BEI, Jumat (16/2/2024).

Baca Juga:
Anak Usaha Arkora Hydro (ARKO) Dirikan Perusahaan Baru Terbitkan Green Bond, Arkora Hydro (ARKO) Gandeng IIF 
Halaman : 1 2

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.