Note

Breakdown Saham Adalah Hal yang Ditunggu Para Trader, Simak Penjelasannya

· Views 36
Breakdown Saham Adalah Hal yang Ditunggu Para Trader, Simak Penjelasannya
Breakdown Saham Adalah Hal yang Ditunggu Para Trader, Simak Penjelasannya. (Foto: Breakdown Saham Adalah)

IDXChannel – Breakdown saham adalah perubahan dari tren sideways menjadi uptren atau downtren. Breakout adalah momen yang ditunggu-tunggu oleh para trader karena ini menunjukkan bahwa peluang trading semakin membaik.

Breakdown Saham Adalah

Mengutip RHB Smart Talk, breakout adalah suatu kondisi dimana suatu harga saham bergerak ke atas batas atas atau area resistance atau ke bawah batas bawah atau zona support. Munculnya breakdown menunjukkan kemungkinan harga akan mulai bergerak searah dengan breakdown tersebut. Situasi breakout ini sendiri sangat dinantikan oleh para trader yang mengikuti strategi trend-following, yakni mengikuti tren harga terkini.

Baca Juga:
Breakdown Saham Adalah Hal yang Ditunggu Para Trader, Simak Penjelasannya Saham Repo Adalah: Penjelasan Skema Pendanaan dan Contohnya di Pasar Modal

Terjadinya suatu terobosan masih bersifat subyektif. Alasannya adalah tidak semua trader menggunakan atau menetapkan batas atas (resistance) dan batas bawah (support) yang sama. Jadi seorang trader mungkin berpikir bahwa Breakdown sedang terjadi, sementara trader lainnya mungkin tidak merasakan hal yang sama.

Halaman : 1 2

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.