Note

IHSG Peluang Tembus 7.250, Deretan Saham Ini Layak Dicermati

· Views 50
IHSG Peluang Tembus 7.250, Deretan Saham Ini Layak Dicermati
IHSG Peluang Tembus 7.250, Deretan Saham Ini Layak Dicermati (Foto: MNC Media)

IDXChannel - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpeluang menembus level resistance di 7.250 pada Rabu (27/12/2023). 

Sejumlah saham dapat menjadi pilihan perdagangan bagi investor. Pada sesi sebelumnya IHSG berakhir menguat 0,39% di 7.237,51.

“Hari ini IHSG berpotensi melanjutkan penguatan. Level support IHSG di 7.200, dan level resistance di 7.250,” kata Head of Research Analyst BNI Sekuritas, Fanny Suherman dalam risetnya, Rabu (27/12).

Berikut adalah deretan saham pilihan dari 2 perusahaan sekuritas

PT BNI Sekuritas

  • EXCL: Buy on WeaknessArea beli di Rp1.980, cutloss jika break di bawah Rp1.960. Jika tidak break, potensi naik dengan target jual di Rp2.030-Rp2.060 short term.
  • MDKA: Spec BuyArea beli di Rp2.700, cutloss jika break di bawah Rp2.650. Jika tidak break, potensi naik dengan target jual di Rp2.780-Rp2.840 short term.
  • ARTO: Spec Buy Area beli di Rp2.930, cutloss jika break di bawah Rp2.850. Jika tidak break, potensi naik dengan target jual di Rp3.080-Rp3.200 short term.
  • ANTM: Spec Buy Area beli di Rp1.650, cutloss jika break di bawah Rp1.625. Jika tidak break, potensi naik dengan target jual di Rp1.670-Rp1.730 short term.
  • BMRI: Spec Buy Area beli di Rp5.900, cutloss jika break di bawah Rp5.800. Jika tidak break, potensi naik dengan target jual di Rp6.050-Rp6.125 short term.
  • SIDO: Spec Buy Area beli di Rp530, cutloss jika break di bawah Rp510. Jika tidak break di bawah Rp510, potensi naik dengan target jual di Rp550- Rp580 short term.

PT Ajaib Sekuritas

MEDC

Buy: Rp1.130
TP : Rp1.170
Stop loss: <Rp1.080
MEDC bullish continuation di atas MA (5,20). Indikator MACD bar histogram positif dan stochastic crossing.

ACES

Buy: Rp720
TP: Rp745
Stop loss: <Rp700
Bullish reversal dalam jangka pendek di atas MA(5, 20). Indikator MACD bar histogram positif dan MACD line crossing bergerak naik.

MYOR

Buy: Rp2.380
TP : Rp2.450
Stop loss: <Rp2.300
Sideways dalam jangka pendek di atas MA (5) membentuk pola bullish harami di area support. Indikator MACD bar histogram positif.

(DES)

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.