Note

Ini Alasan Sigma Energy (SICO) Ubah Penggunaan Dana IPO

· Views 38
Ini Alasan Sigma Energy (SICO) Ubah Penggunaan Dana IPO
Ini Alasan Sigma Energy (SICO) Ubah Penggunaan Dana IPO (Foto: MNC Media)

IDXChannel - PT Sigma Energy Compressindo Tbk (SICO) melakukan perubahan pada sejumlah rencana penggunaan dana hasil penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO). 

SICO baru melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada 8 April 2022 lalu. Dalam prospektus yang dirilis, perseroan berencana menggunakan dana IPO untuk pengembangan usaha dengan membeli satu unit compressor besar senilai Rp17,6 miliar. 

Baca Juga:
Sigma Energy (SICO) Bidik Pendapatan Rp71,67 Miliar Sepanjang 2022

Namun, perseroan memutuskan untuk membeli empat unit compressor gasjack senilai Rp10 miliar. Direktur SICO Aris Marisi Napitupulu menjelaskan, perubahan tersebut dikarenakan perseroan mendapatkan permintaan atas penyediaan compressor gasjack dengan jenis yang terbaru.

“Ini adalah murni karena permintaan pasar,” kata Aris dalam paparan publik secara virtual, Selasa (6/12/2022).

Baca Juga:
Sigma Energy (SICO) Tebar Dividen Rp910 Juta, Ini Jadwalnya
Halaman : 1 2 3

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.