Note

Dear Mom's, Cek Harga Emas Antam & Emas Pegadaian di Sini!

· Views 24

Jakarta, CNBC Indonesia- Harga emas batangan produksi PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau yang dikenal dengan emas Antam terpantau kembali melemah pada Sabtu kemarin (16/10/2021), di tengah melemahnya kembali harga emas dunia pada perdagangan Jumat (15/10/2021).

Melansir data dari situs resmi PT Antamlogammulia.com, emas satuan 1 gram hari ini dibanderolRp 914.000/batang, merosot Rp 12.000/gram atau 1,3% dibandingkan harga Jumat.

Antam menjual emas batangan mulai satuan 0,5 gram hingga 1.000 gram. Tetapi harga jualnya belum termasuk pajak 0,9% bagi pembelian tanpa menggunakan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP), dan 0,45% dengan NPWP.


Berikut harga emas berdasarkan data dari situs resmi milik PTAntamlogammulia.com.

Emas

Harga per Batang

Harga per Gram

Harga NPWP(+Pajak 0.45%)

Harga NonNPWP(+Pajak 0.90%)

0,5 Gram

Rp513.000

Rp1.026.000

Rp515.000

Rp517.000

1 Gram

Rp926.000

Rp926.000

Rp930.000

Rp934.000

2 Gram

Rp1.792.000

Rp896.000

Rp1.800.000

Rp1.808.000

3 Gram

Rp2.663.000

Rp887.667

Rp2.674.000

Rp2.686.000

5 Gram

Rp4.405.000

Rp881.000

Rp4.424.000

Rp4.444.000

10 Gram

Rp8.755.000

Rp875.500

Rp8.794.000

Rp8.833.000

25 Gram

Rp21.762.000

Rp870.480

Rp21.859.000

Rp21.957.000

50 Gram

Rp43.445.000

Rp868.900

Rp43.640.000

Rp43.836.000

100 Gram

Rp86.812.000

Rp868.120

Rp87.202.000

Rp87.593.000

250 Gram

Rp216.765.000

Rp867.060

Rp217.740.000

Rp218.715.000

500 Gram

Rp433.320.000

Rp866.640

Rp435.269.000

Rp437.219.000

1000 Gram

Rp866.600.000

Rp866.600

Rp870.499.000

Rp874.399.000

Harga emas Antam biasanya mengikuti emas dunia. Setelah pada perdagangan kemarin sempat berlawanan arah, namun pada Sabtu kemarin pergerakan harga emas Antam sejalan dengan harga emas dunia pada perdagangan Jumat.

Pada perdagangan Jumat, harga emas acuan dunia ambles 1,58% ke level US$ 1.767,26/troy ons. Pada perdagangan Kamis (14/10/2021) lalu, harga emas masih menguat 0,16%.

Hal ini karena investor merespons positif dari data penjualan ritel AS periode September 2021 yang kembali kuat, membuat investor cenderung melepas asetsafe havenseperti emas dan obligasi.

Baca:
Emas Lagi Cerah, Yuk Cek Pergerakannya Dalam Sepekan!

Emas Pegadaian

Di sisi lain, harga emas acuan dan batangan di Pegadaian terpantau beragam pada Sabtu kemarin (16/10/2021), setelah sehari sebelumnya sempat meroket.

Pergerakan harga emas di Pegadaian biasanya akan dipengaruhi harga emas dunia dua hari setelahnya. Meskipun 3 hari lalu yakni Kamis (14/10/2021) harga emas dunia masih terpantau menguat, namun pada perdagangan Jumat (15/10/2021), harga emas dunia langsung berbalik arah.

Melansir data dari situs resmi Pegadaian, harga jual emas acuan Sabtu kemarin ambles 2,72% ke harga Rp 858.000/gram. Begitu juga dengan harga beli acuan ambrol 2,69% ke Rp 832.000/gram.

Namun dari pergerakan harga per batangnya atau per jenisnya, terpantau bergerak beragam, di mana hanya emas jenis Antam standar saja yang terpantau menguat pada Sabtu kemarin, sedangkan jenis lainnya terpantau melemah.

Pegadaian menjual 4 jenis emas, yakni emas Antam standar, emas Antam retro, emas Antam batik, dan emas UBS. Dari 3 jenis emas yang mengalami pelemahan, emasAntambatik yang paling rendah pelemahannya  pada hari ini.

Dari jenis emas Antam standar, hampir seluruh satuan di jenis emas Antam ini mengalami penguatan lebih dari 1,15%. Hanya satuan 1.000 gram yang melemah pada Sabtu kemarin.

Satuan

Harga ANTM

Perubahan (Rp)

Perubahan (%)

2

Rp1.863.000

Rp22.000

1,20%

2,5

-

-

-

2,13

-

-

-

3

Rp2.768.000

Rp32.000

1,17%

4

-

-

-

4,25

-

-

-

5

Rp4.577.000

Rp52.000

1,15%

8

-

-

-

10

Rp9.096.000

-

1,15%

20

-

-

-

25

Rp22.609.000

Rp259.000

1,16%

50

Rp45.135.000

Rp519.000

1,16%

100

Rp90.188.000

Rp1.039.000

1,17%

250

Rp225.194.000

Rp2.597.000

1,17%

500

Rp450.168.000

Rp5.195.000

1,17%

1000

Rp900.294.000

-Rp2.078.000

-0,23%

Selanjutnya ada emas Antam jenis retro. Emas batangan ini merupakan emas kemasan lama dimana emas dan sertifikatnya terpisah.

Emas Antam retro terakhir kali diproduksi pada tahun 2018. Emas retro juga merupakan jenis emas paling murah yang dijual Pegadaian, tersedia mulai satuan 0,5 gram hingga 100 gram.

Pada perdagangan Sabtu, seluruh satuan di emas Antam retro juga tercatat mengalami pelemahan di kisaran 1,2%.

Satuan

Harga Emas Retro

Perubahan (Rp)

Perubahan (%)

0,5

Rp486.000

-Rp6.000

-1,22%

1

Rp911.000

-Rp11.000

-1,19%

1,06

-

-

-

2

Rp1.803.000

-Rp22.000

-1,21%

2,5

-

-

-

2,13

-

-

-

3

Rp2.678.000

-Rp33.000

-1,22%

4

-

-

-

4,25

-

-

-

5

Rp4.450.000

-Rp54.000

-1,20%

8

-

-

-

10

Rp8.843.000

-Rp108.000

-1,21%

20

-

-

-

25

Rp21.982.000

-Rp268.000

-1,20%

50

Rp43.884.000

-Rp535.000

-1,20%

100

Rp87.689.000

-Rp1.068.000

-1,20%

Kemudian emas yang paling mahal di Pegadaian, yakni emas Antam batik. Meski paling mahal, tetapi Pegadaian hanya menjual satuan 0,5 gram, 1 dan 8 gram saja.

Pergerakan emas Antam batik pada Sabtu kemarin turut melemah di kisaran 0,16% hingga 0,2%.

Satuan

Harga Emas Batik

Perubahan (Rp)

Perubahan  (%)

0,5

Rp606.000

-Rp1.000

-0,16%

1

Rp1.119.000

-Rp2.000

-0,18%

1,06

-

-

-

2

-

-

-

2,5

-

-

-

2,13

-

-

-

3

-

-

-

4

-

-

-

4,25

-

-

-

5

-

-

-

8

Rp8.445.000

-Rp17.000

-0,20%

Terakhir emas UBS, tersedia mulai satuan 0,5 gram hingga 1.000 gram, harganya juga mengalami pelemahan seperti di jenis emas Antam retro.

Satuan

Harga Emas UBS

Perubahan (Rp)

Perubahan (%)

0,5

Rp485.000

-Rp6.000

-1,22%

1

Rp909.000

-Rp11.000

-1,20%

1,06

-

-

-

2

Rp1.803.000

-Rp22.000

-1,21%

2,5

-

-

-

2,13

-

-

-

3

-

-

-

4

-

-

-

4,25

-

-

-

5

Rp4.454.000

-Rp54.000

-1,20%

8

-

-

-

10

Rp8.861.000

-Rp107.000

-1,19%

20

-

-

-

25

Rp22.107.000

-Rp269.000

-1,20%

50

Rp44.122.000

-Rp538.000

-1,20%

100

Rp88.209.000

-Rp1.074.000

-1,20%

250

Rp220.455.000

-Rp2.686.000

-1,20%

500

Rp440.390.000

-Rp5.366.000

-1,20%

1000

Rp879.828.000

-Rp10.719.000

-1,20%

TIM RISET CNBC INDONESIA

Baca:
Tahan Bunda! Emas Pegadaian Berbalik Arah, Ambles 2%

[Gambas:Video CNBC]

(tas/tas)

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.