Note

BERITA TERBARU

· Views 253

✓Pasar saham Asia Sebagian besar turun pada perdagangan Rabu, karena investor menggali informasi dari data Survei swasta mengenai Aktivitas Jasa di Regional Asia. Aktivitas Jasa di Jepang dan Tiongkok tetap di wilayah ekspansi sementara percepatan pertumbuhannya melambat 

✓Dolar masih stabil di tengah range pergerakan 3 minggu terakhir terhadap mata uang utama pada perdagangan Rabu karena trader menantikan rilis Fed Minutes. Indeks dolar sedikit berubah dekat 103,02 setelah bergerak di antara 103,75 – 102,75 sejak awal Juni 

✓Terhadap yen Jepang, dolar AS masih bergerak di bawah level 145, yang bisa memicu aksi intervensi oleh otoritas Jepang, meski sempat melonjak ke level high 145,07 untuk pertama kalinya sejak November

✓Pasar sangat memantau ketat pergerakan yen Jepang di kisaran atas level 145 karena ada risiko intervensi oleh otoritas Jepang

✓Dolar AU sempat turun setelah RBA tidak merubah suku bunga dan berbalik menguat karena siklus pengetatan masih akan dilanjutkan dengan 2 – 3 kali kenaikan lagi 

✓Harga emas stabil setelah mengalami kenaikan tipis di sesi sebelumnya, karena investor masih menantikan Fed minutes untuk pertemuan Juni lalu

✓investor emas juga masih akan mencari petunjuk mengenai potensi kenaikan suku bunga di FOMC Juli, yang selalu diulang saat testimoni Fed di hadapan DPR dan Senat AS, juga Forum ECB. Kenaikan emas di atas 1900 karena peningkatan permintaan safe haven yang dipicu oleh kekhawatiran resesi AS

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.