Note

Pejabat senior AS: Akan Ada Perubahan Kebijakan Perdagangan Dengan Tiongkok – Reuters

· Views 236

Menjelang percakapan melalui telepon yang diadakan antara Presiden AS Joe Biden dan Presiden Tiongkok Xi Jinping, seorang pejabat senior AS mengomentari kebijakan perdagangan Amerika-Tiongkok pada Rabu malam, menurut Reuters.

Komentar Utama

"AS akan mempertimbangkan pembatasan baru yang ditargetkan pada ekspor teknologi yang sensitif ke Tiongkok."

"AS tidak akan bertindak tergesa-gesa untuk menaikkan tarif di Tiongkok, tetapi akan ada perubahan dalam kebijakan perdagangan."

“Tarif untuk Tiongkok akan tetap berlaku sementara tinjauan AS terhadap kebijakan perdagangan berlangsung.”

"Kebijakan perdagangan AS akan didasarkan pada premis bahwa AS akan lebih baik bekerja bersama sekutu daripada secara sepihak."

Sementara itu, Presiden AS Joe Biden menggarisbawahi kekhawatiran terhadap praktik ekonomi Beijing yang koersif dan tidak adil dalam konversi teleponnya dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping pada hari Kamis ini.










Baca lebih lanjut dari artikel aslinya:

https://www.fxstreet-id.com/ne...

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.