Wall Street Berakhir Hijau, Reli Saham Teknologi Jadi Penopang

avatar
· Views 1,843
Wall Street Berakhir Hijau, Reli Saham Teknologi Jadi Penopang
Wall Street Berakhir Hijau, Reli Saham Teknologi Jadi Penopang. (Foto Istimewa)

IDXChannel - Indeks utama Wall Street ditutup lebih tinggi pada perdagangan Kamis 18 Desember 2025 waktu setempat.

Kenaikan tersebut ditopang oleh data inflasi yang rendah memicu ekspektasi penurunan suku bunga oleh Federal Reserve dan prediksi luar biasa laba dari produsen chip Micron menandakan permintaan AI yang kuat.

Baca Juga:
Wall Street Berakhir Hijau, Reli Saham Teknologi Jadi Penopang Wall Street Dibuka Menguat Usai Inflasi AS Lebih Rendah dari Perkiraan

Dilansir dari Reuters, Jumat (19/12/2025), Dow Jones Industrial Average naik 65,88 poin atau 0,14 persen menjadi 47.951,85, S&P 500 naik 53,33 poin atau 0,79 persen menjadi 6.774,76, dan Nasdaq Composite naik 313,04 poin atau 1,38 persen menjadi 23.006,36.

Laporan Indeks Harga Konsumen (CPI) menunjukkan harga konsumen meningkat kurang dari yang diperkirakan. Biro Statistik Tenaga Kerja Departemen Tenaga Kerja tidak menerbitkan perubahan CPI bulanan setelah penutupan pemerintah selama 43 hari mencegah pengumpulan data Oktober.

Baca Juga:
Wall Street Berakhir Hijau, Reli Saham Teknologi Jadi Penopang Wall Street Ditutup Melemah Imbas Aksi Jual Sektor Teknologi

"Laporan CPI yang konstruktif mulai mengurangi tekanan pada pembuat kebijakan lebih lanjut untuk berpotensi lebih nyaman memangkas suku bunga tahun depan," kata Kepala Riset Pasar Modal di Grup Manajemen Aset US Bank Bill Merz.

Halaman : 1 2

Disclaimer: The views expressed are solely those of the author and do not represent the official position of Followme. Followme does not take responsibility for the accuracy, completeness, or reliability of the information provided and is not liable for any actions taken based on the content, unless explicitly stated in writing.

Like this article? Show your appreciation by sending a tip to the author.
Reply 0

Leave Your Message Now

  • tradingContest