Jadwal Libur Bursa Jelang Tahun Baru 2026

avatar
· Views 151

Jadwal Libur Bursa Jelang Tahun Baru 2026

Bursa Efek Indonesia (BEI) telah mengumumkan jadwal libur perdagangan menjelang pergantian tahun. Aktivitas perdagangan akan dihentikan sementara pada beberapa tanggal penting:

  • 25–26 Desember 2025: Libur Natal dan cuti bersama.
  • 31 Desember 2025 – 1 Januari 2026: Libur Tahun Baru 2026.


Selama libur tersebut, bursa tidak akan membuka perdagangan. Namun, 29–30 Desember 2025 pasar tetap berjalan normal dengan jam perdagangan reguler:

  • Sesi I: 09.00–12.00 WIB
  • Sesi II: 13.30–15.49 WIB


Setelah Tahun Baru, perdagangan kembali dibuka pada 2 Januari 2026 dengan penyesuaian jam:

  • Sesi I: 09.00–11.30 WIB
  • Sesi II: 14.00–15.49 WIB


Trader disarankan menyesuaikan aktivitas trading menjelang libur untuk menghindari risiko likuiditas rendah dan volatilitas tinggi di akhir tahun.

Disclaimer: The views expressed are solely those of the author and do not represent the official position of Followme. Followme does not take responsibility for the accuracy, completeness, or reliability of the information provided and is not liable for any actions taken based on the content, unless explicitly stated in writing.

Like this article? Show your appreciation by sending a tip to the author.
Reply 1
avatar
happy holiday

-THE END-

  • tradingContest