Note

Jadwal KRL Rute Jogja Solo Hari Ini, 21 Januari 2023

· Views 15

KOMPAS.com - Kereta Rel Listrik (KRL) rute Yogyakarta-Solo hari ini Sabtu, 21 Januari 2023 dari Stasiun Tugu Yogyakarta memiliki 12 jadwal keberangkatan.

KRL rute Jogja-Solo yang diberangkatkan dari Stasiun Tugu akan berhenti di sembilan stasiun, yaitu Stasiun Lempuyangan, Maguwo, Brambanan, Srowot, Klaten, Ceper, Delanggu, Gawok, dan Purwosari.

Penumpang KRL akan dikenai biaya tiket sebesar Rp 8.000 per orang untuk sekali perjalanan. Lantas, bagaimana jadwal lengkap KRL dari Jogja ke Solo hari ini?

Baca juga: Pembayaran KRL dengan Aplikasi LinkAja Ditutup Mulai 16 Januari 2023

Jadwal lengkap KRL rute Yogyakarta-Solo hari ini

- KA Nomor 646A

  • Stasiun Yogyakarta: 05.19
  • Stasiun Lempuyangan: 05.24
  • Stasiun Maguwo: 05.31
  • Stasiun Brambanan: 05.39
  • Stasiun Srowot: 05.46
  • Stasiun Klaten: 05.53
  • Stasiun Ceper: 06.02
  • Stasiun Delanggu: 06.09
  • Stasiun Gawok: 06.15
  • Stasiun Purwosari: 06.22
  • Stasiun Solo Balapan: 06.27

- KA Nomor 7102

  • Stasiun Yogyakarta: 06.59
  • Stasiun Lempuyangan: 07.07
  • Stasiun Maguwo: 07.14
  • Stasiun Brambanan: 07.22
  • Stasiun Srowot: 07.29
  • Stasiun Klaten: 07.36
  • Stasiun Ceper: 07.45
  • Stasiun Delanggu: 07.52
  • Stasiun Gawok: 07.58
  • Stasiun Purwosari: 08.05
  • Stasiun Solo Balapan: 08.10

- KA Nomor 7104A

  • Stasiun Yogyakarta: 08.00
  • Stasiun Lempuyangan: 08.05
  • Stasiun Maguwo: 08.12
  • Stasiun Brambanan: 08.20
  • Stasiun Srowot: 08.27
  • Stasiun Klaten: 08.34
  • Stasiun Ceper: 08.43
  • Stasiun Delanggu: 08.50
  • Stasiun Gawok: 08.56
  • Stasiun Purwosari: 09.03
  • Stasiun Solo Balapan: 09.10

Baca juga: Ingat, Mulai Besok Naik KRL Tak Bisa Pakai LinkAja

- KA Nomor 652

  • Stasiun Yogyakarta: 10.01
  • Stasiun Lempuyangan: 10.07
  • Stasiun Maguwo: 10.15
  • Stasiun Brambanan: 10.23
  • Stasiun Srowot: 10.30
  • Stasiun Klaten: 10.37
  • Stasiun Ceper: 10.46
  • Stasiun Delanggu: 10.53
  • Stasiun Gawok: 10.59
  • Stasiun Purwosari: 11.06
  • Stasiun Solo Balapan: 11.11

- KA Nomor 654 (Jalan hari Sabtu, Minggu, dan libur nasional)

  • Stasiun Yogyakarta: 10.45
  • Stasiun Lempuyangan: 10.50
  • Stasiun Maguwo: 10.57
  • Stasiun Brambanan: 11.05
  • Stasiun Srowot: 11.12
  • Stasiun Klaten: 11.19
  • Stasiun Ceper: 11.28
  • Stasiun Delanggu: 11.35
  • Stasiun Gawok 11.41
  • Stasiun Purwosari: 11.48
  • Stasiun Solo Balapan: 11.53

- KA Nomor 7106

  • Stasiun Yogyakarta: 11.55
  • Stasiun Lempuyangan: 12.00
  • Stasiun Maguwo: 12.07
  • Stasiun Brambanan: 12.15
  • Stasiun Srowot: 12.22
  • Stasiun Klaten: 12.29
  • Stasiun Ceper: 12.38
  • Stasiun Delanggu: 12.45
  • Stasiun Gawok: 12.51
  • Stasiun Purwosari: 12.58
  • Stasiun Solo Balapan: 13.03

Baca juga: Simak, Ini Jadwal KRL Rute Solo-Jogja Hari Ini 21 Januari 2023

- KA Nomor 660C

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.