Note

Hijau! IHSG Menguat di Awal Pekan

· Views 21
Hijau! IHSG Menguat di Awal Pekan
Foto: ANTARA FOTO/MUHAMMAD ADIMAJA
Jakarta

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada pagi ini dibuka menguat. IHSG bertambah 26 poin (0,38%) ke 7.082.

Mengutip data RTI, Senin (31/10/20220, IHSG bertambah 26 poin (0,38%) ke 7.082. Indeks LQ45 juga naik 4 poin ke 1.014,52.

Bursa Amerika Serikat ditutup Menguat. Dow Jones ditutup 32,861,80 (+2.59%), NASDAQ ditutup 11,102.45 (+2.87%), S&P 500 ditutup 3,901.06 (+2.46%). Wall Street reli dan ditutup menguat tajam di akhir pekan. Data ekonomi yang menggembirakan dan prospek pendapatan yang lebih cerah memicu selera risiko investor jelang pertemuan kebijakan Federal Reserve di awal November.

Pasar keuangan sekarang telah memperkirakan kemungkinan 84.5% dari kenaikan suku bunga 75 basis poin kelima berturut-turut pada akhir pertemuan kebijakan Fed 1-2 November. Musim laporan keuangan 3Q22 juga telah mendorong penguatan indeks secara keseluruhan dimana 263 perusahaan sudah melaporkan dengan 73% diantaranya mencatatkan kinerja di atas consensus.

Berikut pergerakan bursa saham Asia pada pagi ini:


Nikkei naik 436 poin ke 27.541
Hang Seng naik 29 poin ke 14.892
Shanghai turun 7 poin ke 2.908
Strait Times bertambah 44 poin



Simak Video "GoTo Akan IPO, Ini Kata Analis"
[Gambas:Video 20detik]
(zlf/zlf)

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.