Note

Cashlez Worldwide Indonesia Raup Rp87,5 Miliar dari IPO

· Views 24
Cashlez Worldwide Indonesia Raup Rp87,5 Miliar dari IPO
Bursa Efek Indonesia (Shutterstock)

Suara.com - Melalui laporan Realisasi Penggunaan Dana Penawaran Umum Perdana Saham dan Hasil Konversi Warran Perseroan, PT Cashlez Worldwide Indonesia Tbk (CASH) hingga 30 Juni lalu mengatakan, sebagian besar dana digunakan untuk membeli saham.

Hal ini sebagaimana disampaikan Presiden Direktur PT Cashlez Worldwide Indonesia Tbk Suwandi  yang menyebut, perseroan yang ia pimpin mendapatkan Jumlah Hasil Penawaran Umum Rp87,5 Miliar dengan biaya penawaran umum Rp6,3 Miliar.

''Hasil bersih dari Penawaran Umum Perdana Saham (Initial Public Offering) yang diperoleh perseroan senilai Rp81,1 Miliar'' kata dia, dikutip dari keterbukaan Informasi di Bursa Efek Indonesia.

Perseroan dilaporkan sudah menggunakan keseluruhan dana IPO untuk pembelian saham dan modal kerja dengan rincian, senilai Rp51 miliar untuk beli saham dan sisanya Rp30,1 Miliar untuk modal kerja.

Baca Juga: Sambut Akhir Pekan, IHSG Dibuka Lesu di Level 6.686

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.