Note

Merger dan Akuisisi Global Kian Semarak

· Views 15
Merger dan Akuisisi Global Kian Semarak

Reporter: Adrianus Octaviano | Editor: Lamgiat Siringoringo

KONTAN.CO.ID - WASHINGTON.. Di saat kasus baru infeksi virus korona (Covid-19) mulai mereda, aksi merger kembali semarak. Salah satu kesepakatan yang akan tuntas adalah  merger di antara dua raksasa penyedia informasi bisnis, yaitu S&P Global dan IHS Markit.
Otoritas anti monopoli di Amerika Serikat (AS) menyetujui penggabungan yang bernilai US$ 44 miliar itu. Sekadar informasi, aksi merger kedua S&P serta IHS sudah mulai bergulir sejak  paruh kedua tahun lalu.

Terbaru, aksi korporasi ini akhirnya bisa mendapat persetujuan anti monopoli dari AS. Namun, hal tersebut tak didapatkan secara cuma-cuma karena ada syarat yang harus dipenuhi.
Adapun, syarat yang perlu dilakukan adalah IHS harus menjual beberapa lini bisnis miliknya. Masing-masing adalah Oil Price Information Services (OPIS); Coals, Metals and Mining  (CMM), serta PetrochemWire (PCW).

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.