Note

Harga Bijih Besi Melonjak, BHP Akan Membayar Rekor Dividen Untuk Tahun Fiskal 2021

· Views 24
Harga Bijih Besi Melonjak, BHP Akan Membayar Rekor Dividen Untuk Tahun Fiskal 2021

ILUSTRASI. Lonjakan harga bijih besi karena permintaan yang kuat dari China, menopang kinerja perusahaan pertambangan BHP Group. Source: Drax via Bloomberg News.

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - BHP Group melaporkan laba tahunan terbaik dalam hampir satu dekade dan akan membayar rekor dividen terbanyak. Lonjakan harga bijih besi karena permintaan yang kuat dari China, menopang kinerja perusahaan pertambangan itu.

Laba dasar BHP untuk tahun fiskal 2021 terungkit hingga ke level US$ 17,08 miliar. Biarpun tertinggi dalam periode hampir 10 tahun, realisasi laba tersebut di bawah konsensus US$ 17,46 miliar yang disusun oleh Vuma.

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.